Tak hanya bisa menenangkan kita lewat elus dan peluknya, ternyata suara ibu pun bisa memberi efek menenangkan bagi anaknya. Bahkan ditengarai, suara seorang ibu dari pasien yang terbaring koma bisa membantunya keluar dari kondisinya dan kembali beraktivitas.
Monday, 24 May 2010
Cara Kreatif Menghibur Anak Usia 2 Tahun
Mengurus anak usia dua tahun agak lebih merepotkan bagi sebagian orangtua. Wajar saja, karena pada usia ini anak sedang dalam masa aktif dengan energi luar biasa. Normalnya, pada usia inilah rasa ingin tahu anak muncul lebih tinggi. Keinginannya untuk mengeskplorasi hal baru perlu direspons dengan baik.
Cara Kreatif Menghibur Anak Usia 2 Tahun
Membuat Jadwal untuk Balita Anda
Persoalan mengasuh anak membutuhkan kreativitas tinggi dari orangtua. Bagaimana mengakali agar rutinitas Anda tetap berjalan baik, sekaligus bisa memenuhi kebutuhan anak-anak, menjadi tantangannya. Apalagi jika balita Anda sedang dalam usia mengekplorasi diri dan butuh perhatian penuh orangtuanya.
Membuat Jadwal untuk Balita Anda
Tuesday, 4 May 2010
Ma, Beliin Botol Susu Lagi, Ya?
WAH, si kecil sedang asyik 'menyedot' susu dari botol dotnya. Saking hausnya, botol susu yang sebelumnya terisi penuh berangsur-angsur kosong, dalam waktu singkat.
Hmm, sudah pasti Moms gemas melihatnya, apalagi melihat si kecil sudah bisa memegang botol dotnya sendiri. Namun, coba perhatikan botol susunya, apakah masih layak pakai atau harus perlu diganti? Apa saja pertimbangannya?
Ma, Beliin Botol Susu Lagi, Ya?
Makanan yang Bisa Membantu Kesuburan
Para ahli kesehatan menduga bahwa tingkat kesuburan seseorang memiliki pengaruh dari asupan seseorang. Dugaan tersebut makin diperkuat dengan adanya bukti sains. Hasil penelitian dari Harvard Nurses’ Health Study membuktikan bahwa para suster yang mengkonsumsi lebih banyak atau minim makanan tertentu memiliki risiko infertilitas yang berkaitan dengan indung telurnya (kesulitan untuk bisa mengandung karena ovulasi yang tidak teratur).
Makanan yang Bisa Membantu Kesuburan
Bayi Perlu Diajari Berenang
Mengajari bayi berenang? Enggak salah, nih?
Ternyata tidak. Justru Anda perlu mengajarkan si kecil berenang sejak usianya masih beberapa bulan. Olahraga ini ternyata dapat membantu bayi mengembangkan ketrampilan fisiknya secara impresif dalam hidupnya kelak.
Menurut sebuah penelitian dari University of Science and Technology di Norwegia, bayi yang bisa berenang ternyata memiliki keseimbangan yang lebih baik, dan mampu menggapai obyek-obyek di sekitarnya lebih mudah daripada bayi yang bukan perenang.
Ternyata tidak. Justru Anda perlu mengajarkan si kecil berenang sejak usianya masih beberapa bulan. Olahraga ini ternyata dapat membantu bayi mengembangkan ketrampilan fisiknya secara impresif dalam hidupnya kelak.
Menurut sebuah penelitian dari University of Science and Technology di Norwegia, bayi yang bisa berenang ternyata memiliki keseimbangan yang lebih baik, dan mampu menggapai obyek-obyek di sekitarnya lebih mudah daripada bayi yang bukan perenang.
Bayi Perlu Diajari Berenang
Subscribe to:
Posts (Atom)